Mar 8, 2012

Home » » » » Menginstall Backtrack 5 dengan media Flashdisk

Menginstall Backtrack 5 dengan media Flashdisk

Semester ini kebetulan saya mengambil mata kuliah computer hacking. Dari dosen mengharuskan saya untuk menginstall backtrack sebagai bahan ajar. Bagi Notebook yang tidak terdapat fasilitas DVD external Drive, tentu akan bingung. Solusi tergampang adalah menginstall Backtrack 5 dengan media Flashdisk. Bagaimana caranya?

Persiapan : 
  • Install dahulu Linux Live Usb [aka] LiLi. Sobat dapat mengunduh di situs  resminya (freeware)
  •  ISO file dari Backtrack 5 (saya asumsikan sudah punya) atau kalau mau download silakan Klik Link INI
Cara Menginstall BT 5 di Flashdisk
Jika Lili sudah terinstall, cara menggunakannya sangat mudah. Buka LiLi terlebih dahulu.

Disana ada 5 langkah yaitu sebagai berikut :
  1. 1Pilih Media Flashdisk yang akan di install dengan backtrack 5 (minimal 4 gb free)
  2. Pilih sumber Backtrack 5 yang akan di install, Bisa dengan File ISO, bisa DVD, atau download langsung. (pilih option  iso dan pilih file ISO yang sudah di persiapkan) 
  3. Pada Langkah ke 3 saya atur persistence jadi 900
  4. Langkah ke empat adalah optional..  
  5. Langkah terahir adalah mengklik tombol petir dan pembuatan Linux Live dimulai (tunggu kira-kira 30 menit )
    Linux Live USB siap di install di laptop anda.

SSebenarnya Linux Live Usb ini tidak hanya untuk menginstall Backtrack 5 saja, tapi bisa juga untuk menginstall Linux yang lain. 

 NB : saya melakukan percobaan diatas melalui OS Windows 7 Ultimate dan sudah saya lakukan dan berhasil. Sekarang giliran anda… semoga  berhasil juga ya?


Artikel yang Berkaitan :

19 comments:

Phoer Lonto said...

ternyata anda memang berbakat dalam bidang ini...
mohon bimbingan untuk kedepanya....

All About Anime said...

Oh,jadi gitu cara installnya, trims infonya sob, apa kabar, dah lm g saling berkunjung

admin http:/benredfield.blogspot.com/

Admin said...

saya mau nnya ni
jd BT5 nya terinstal di laptop apa flashdisc??

Kamir Zakiyyah said...

iya semalam dah aku coba gan, tapi kok di pengaturan katanya pengaturan opsinya gak optimal :( habis backtrack5 yg mo di instal tapi kok di lili yg ada cuma backtrak 4 aja yg nampak.. gan aku download lg deh ntar aku coba lagi nginstalnya. thx

adi said...

Deaz : laptopnya terinstal di laptop.
Kamir : Kalau itu ga apa2 bro.. bt5 memang kelihatan bt4 di lili.

Anonymous said...

Kalau mau diinstal di media flash aja jadi kalau mau masuk booting diflash aja ga perlu masuk ke HD bisa ga?

adi said...

Ariel FX : sudah saya koreksi kok kesalahannya .. sip thanks undah memberi masukan

FiX Komputer said...

pakai apa itu Linux Live Usb, Hmmmmm .... wokey sipp nice share bli

Anonymous said...

cuman gitu aja kk ?
gak usah booting segala ?

Anonymous said...

Apakah bisa flashdisk yg udah tersetting untk jadi installer linux bisa kembali d pake nyimpan data...?

adi said...

setelah diseeting untuk jadi installer linux, flashdisk masih bisa untuk digunakan menyimpan data

maslasno said...

Terimakasih infonya , sangat membantu.
maslasno.blogspot.com

Anonymous said...

mas ! nanya kenapa ya , padahal sudah mau masuk saat booting namun setelah pada saya pilih backtrack install text atau yang lainnya terus ngk mau jalan seperti ngk kebaca flassdisknya....

Anonymous said...

maaf gan..saya dah coba tuh tutorial diatas tapi kok gx bisa booting dari FDD ya,,,seting bios dah sip..
kesalahannya dimana ???

adi said...

@anonymous : mungkin fd yang tidak kebaca atau saat install terjadi crash.

Anonymous said...

ane mau coba sob,,,kl gagal ane minta bimbinganya ya,,

Anonymous said...

nuhun infona sangat bermanfaat..., salam opensource..

Anonymous said...

gan kalo flashdisknya udah ada isinya terus dipake buat bootable tar isinya kehapus ga?? misal isinya file kecil yg ga nyampe 1gb

Ficri Pebriyana said...

saya ko gak ada free space nya ya...
apa salah satu partisi harus di format dahulu ?

Post a Comment

Para pengunjung yang terhormat, berhubung saya baru belajar, mohon kritik dan saran yang membantu..

silakan tinggalkan komentar...

Protected by Copyscape Online Plagiarism Check